Evelin Nada Anjani Kesal Sisa Honornya Belum Dibayar
Senin, 04 November 2019 – 22:26 WIB

Evelin Nada Anjani. Foto Instagram
Namun, lanjut Evelin, mendekati acara, uang muka belum juga diberikan oleh pihak penyelenggara. Bahkan setelah acara pun pembayaran belum juga diselesaikan.
“Mau tidak mau kami tetap manggung di acara itu meski honor belum dibayar lunas. Kesal kan jadinya, sudah manggung tapi belum lunas,” pungkasnya.(mg7/jpnn)
DJ Evelin Nada Anjani kesal honor mengisi acara Color Run di Jakarta, pada 27 Oktober 2019, belum dibayar.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Putus dari Ko Apex, Dinar Candy Sebaiknya Fokus Berkarier
- Dinar Candy Putus dari Ko Apex, Begini Respons Haji Acep
- Kabar Putus dari Ko Apex, Dinar Candy: Berantem Terus
- Dinar Candy Akhirnya Jawab Kabar Putus dari Ko Apex
- Dikabarkan Putus dari Ko Apex, Dinar Candy Pilih Laksanakan Umrah
- Jadi Perbincangan Gara-Gara Ini, Dinar Candy: Aku Enggak Tahu