Festival dan Pendidikan soal Kopi Dipamerkan dalam Memeriahkan BBK di GBK

Tak hanya itu, ada adorama kopi dari hulu ke hilir di boots Coffee Revolution. Dimana, pengunjung bisa melihat proses perjalanan kopi mulai ditanam, dipelihara, dipanane oleh para petani hingga dihasilkan di dalam secangkir gelas.
Di sela-sela acara Bulan Bung Karno, digelar pula diskusi tekait sejarah dan perkembangan kopi di tanah air. Pihak panitia pun menghadirkan Founder Dua Coffee Roaster Rinaldi Nurpratama, Kepala Museum Multatuli, Ubaidillah Muchtar dan Sejarawan Boni Triana.
Dalam kesempatan itu, Rinaldi mengungkapkan, bahwa potensi kopi di Indonesia masih sangat besar di dunia.
Apalagi, kopi nusantara menjadi komoditas terbesar kedua setelah energi.
“Jadi, memang segitu besarnya ekonomi yang berputar karena kopi ini jadi kalau ditanya apa kopi masih besar di Indonesia, masih sangat besar, ya. Karena kopi Indonesia menurut pengamatan, saya yang melihat Indonesia di luar negeri masih menjadi campuran walaupun sekarang kemasan kopi Indonesia dan stand Indonesia sudah menjadi juara dunia,” kata Rinaldi.
Ubaidillah Muchtar menambahkan coffee yang hitam disukai, dan dicintai oleh rakyat. Sehingga, enikmati kopi juga harus berlayar bagaimana keberpihakan.
“Sikap keberpihakan ada dilakukan, ada turun gunungnya untuk mengajak anak-anak muda berpihak pada rakyat,” jelas Ubaidillah.
Boni mengulas cerita tentang Presiden Pertama RI Ir Soekarno atau Bung Karno yang begitu mencintai kopi. Bahkan, dia berkisah soal dialog Bung Karno dengan seorang wartawan tentang perjuangan mendapatkan sebuah kopi.
Di gerai tersebut, anak muda banyak melihat bagaimana cara meracik kopi dengan benar.
- Waspada, Ini 3 Penyebab Perut Terasa Mual Setelah Minum Kopi
- Peringati Hari Kartini, PIKK PLN IP UBH Gelar Workshop Kembangkan Bisnis Kopi Rumahan
- Tim Hukum Hasto Bawa Bukti Dugaan Pelanggaran Penyidik KPK ke Dewas
- Rempang Eco City Tak Masuk Daftar PSN Era Prabowo, Rieke Girang
- Politikus PDIP Apresiasi Ide Dedi Mulyadi Kirim Siswa Bermasalah ke Barak
- 5 Berita Terpopuler: Kapan Pengisian DRH NIP PPPK? Simak Penjelasan Kepala BKN, Alhamdulillah Perjuangan Tak Sia-sia