GAPMMI Ingatkan Masyarakat Supaya Tidak Termakan Hoaks Tentang Bahaya Galon Isi Ulang

GAPMMI Ingatkan Masyarakat Supaya Tidak Termakan Hoaks Tentang Bahaya Galon Isi Ulang
Air kemasan galon isi ulang. Ilustrasi Foto: JPNN.com

Sebelumnya, Asosiasi di Bidang Pengawasan dan Perlindungan terhadap Para Pengusaha Depot Air Minum (Asdamindo) juga meminta BPOM segera menyurati Kemenkominfo untuk segera memblokir semua berita-berita mengenai bahaya Bisfenol A (BPA) dari galon berbahan PolyCarbonat (PC).(chi/jpnn)


Kementerian Komunikasi dan Informatika menyampaikan secara tegas bahwa informasi tentang bahaya produk AMDK galon guna ulang tidak benar.


Redaktur & Reporter : Yessy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News