Gelapkan Sertifikat, Dokter Gigi Dilaporkan
Jumat, 31 Oktober 2014 – 00:33 WIB

Gelapkan Sertifikat, Dokter Gigi Dilaporkan
Dalam keterangannya, ia menambahkan, kemungkian pertengahan November 2014, berkas kasus itu akan dikirim penyidik ke Kejaksaan Agung, nantinya turun ke kejaksaan di daerah, sesuai objek yang dipermasalahkan. "Kabarnya penyidik sudah pernah melakukan pemanggilan tapi yang bersangkutan tidak datang," imbuhnya.
Wakil Ketua PN Banjarmasin Abdul Siboro membenarkan ketika dikonfirmasi terkait adanya permintaan surat penyitaan yang diminta oleh pihak penyidik dari Mabes Polri.
"Memang ada dua orang penyidik dari Mabes yang datang meminta surat penyitaan. Dua kali mereka datang ke sini, dan sudah kita berikan ke Mabes," katanya. (gmp)
BANJARMASIN - Harta warisan memang selalu jadi rebutan. Bahkan, tidak jarang persoalan itu terpaksa harus melalui proses hukum. Seperti dialami keluarga
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sempat Dikira Bangkai Hewan, Mayat Pria di Kampar Bikin Gempar
- Sachrudin Lantik 3.419 PPPK Kota Tangerang, Ini Pesannya
- Beraksi Belasan Kali, Pelaku Pemalakan di Minimarket Palembang Ditangkap
- Ponpes Mambaul Maarif Buka Beasiswa Santri dan Mahasantri
- Viral Video Jenazah Digotong di Kampar, Warga Mengeluh Soal Ambulans
- Gubernur Jateng Akan Kuliahkan 100 Mahasiswa ke Korea Selatan