Haico Van der Veken Bergabung dalam Buku Harian Seorang Istri
Senin, 18 Oktober 2021 – 18:34 WIB

Haico Van der Veken. Foto: Instagram/haico.vdv
Dirilis sejak 12 Januari 2021, sinetron tersebut tayang setiap hari pukul 19.35 WIB di SCTV.
Sinetron Buku Harian Seorang Istri disutradarai oleh Maruli Ara.
Para pemain yang terlibat yakni Zoe Jackson, Cinta Brian, Antonio Blanco Jr, Rangga Azof, Ochi Rosdiana, Hana Saraswati, dan Mahdy Reza. (ded/jpnn)
Aktris cantik Haico Van der Veken dipastikan bakal berakting dalam sinetron Buku Harian Seorang Istri.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- Dibintangi Haico Van der Veken, Theo & Ruza Siap Bikin Baper
- Pengin Kembali ke Layar Kaca, Okie Agustina Makin Rajin Perawatan
- Penampakan Yesaya Abraham dan Haico Sebagai Theo & Ruza
- Kembali Syuting Sinetron Setelah Vakum 4 Tahun, Natasha Wilona Ungkap Hal Ini
- Jarang Main Sinetron, Ratu Felisha Ungkap Alasannya
- Sinetron Dirinya sebelum Berhijab Tayang Ulang, Shireen Sungkar Bilang Begini