Hiddink Tepis Kans Comeback
Jumat, 31 Desember 2010 – 17:21 WIB

Hiddink Tepis Kans Comeback
LONDON - Begitu kursi manajer Chelsea yang diduduki Carlo Ancelotti mulai digoyang, nama Guus Hiddink langsung menyeruak sebagai calon suksesor. Tactician asal Belanda itu disebutkan tidak akan menjadi pelatih permanen di Stamford Bridge, markas Chelsea. Ketika itu, dia bisa merangkap jabatan, lantaran gajinya di Rusia juga dibayarkan oleh Roman Abramovich, konglomerat Rusia yang juga pemilik Chelsea. Masalahnya, sekarang situasinya berbeda. Sehingga tidak mungkin Hiddink merapat ke Chelsea.
Hiddink kemungkinan besar akan memainkan peran seperti pada dua musim lalu. Saat itu, dia hanya menjadi manajer Chelsea selama tiga bulan, sebagai pengganti Luiz Felipe Scolari yang dipecat karena performa Chelsea yang kurang mantap.
Baca Juga:
Itu dilakukan karena sulit mencari pelatih dengan kualitas hebat ketika musim kompetisi sedang berjalan. Hanya saja, kali ini, cara seperti itu tidak lagi bisa dilakukan. Sebab, Hiddink sekarang berperan sebagai pelatih Turki, bukan (lagi) Rusia.
Baca Juga:
LONDON - Begitu kursi manajer Chelsea yang diduduki Carlo Ancelotti mulai digoyang, nama Guus Hiddink langsung menyeruak sebagai calon suksesor.
BERITA TERKAIT
- Persib Bandung Juara Back to Back, Legenda Ghana Turut Bersukacita
- Trent Alexander-Arnold: Cinta Saya untuk Klub Ini Tidak akan Pernah Pudar
- Rayakan Persib Juara, Bobotoh Berpesta di Jembatan Pasupati Bandung, Meriah
- Gelar Dua Kejurnas Karate, Lemkari Bertekad Cetak Karateka Berkarakter dan Berprestasi
- Kapten Persib Punya Cerita Menarik Sesaat Tim Mengunci Gelar Juara Liga 1
- PBSI Masih Menunggu Hasil MRI Cedera Daniel Marthin