Hujan Kartu di Sleman, Persis Solo Hajar RANS Nusantara
Jumat, 22 September 2023 – 17:19 WIB

Pemain Persis Solo merayakan gol. Foto: Tim Media Persis
Angka di papan skor Maguwoharjo 1-2 ketika laga tuntas. Tuan rumah kalah.
Duel RANS vs Persis ini diwarnai hujan kartu. Ada sepuluh.
RANS mendapat tiga kartu kuning dan satu merah. Persis Solo ketiban enam kartu kuning.
Di klasemen Liga 1 sampai Jumat sore, RANS masih di peringkat ketiga dengan 22 poin dari 13 pertandingan.
Persis di anak tangga ke-8 dengan 18 poin dari 13 laga. (lib/jpnn)
Persis Solo mengalahkan RANS Nusantara yang sedang on fire di BRI Liga 1 musim ini.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Di Ambang Juara Liga 1, Persib Dapat Kabar Baik Bertubi-tubi
- PSM Gugur di Semifinal ACC, Liga 1 tak Punya Taring di ASEAN
- Teco Ungkap Alasan Mundur dari Kursi Pelatih Bali United
- Bojan Hodak Bicara Kans Bermain Febri Hariyadi saat Persib Jumpa Malut United
- Persib Terlalu Hade jika Jadi Juara di Pekan ke-31 Liga 1
- Tak Terkalahkan dalam 7 Laga, PSBS Biak Percaya Diri Hadapi Persita Tangerang