Ini Hasil Lengkap Kualifikasi Grand Prix Bahrain

Ini Hasil Lengkap Kualifikasi Grand Prix Bahrain
Pembalap Mercedes Lewis Hamilton saat berpose usai meraih pol position di Grand Prix Bahrain, Sabtu (2/4). FOTO: AFP

jpnn.com - SAKHIR - Rio Haryanto setidaknya mampu memperbaiki baris start-nya pada seri kedua balapan F1 di Bahrain International Circuit. Di seri perdana, Melbourne, Rio hanya start dari posisi buncit, kini dia naik satu strip ke posisi ke-21.

Siapa yang ada di belakang Rio? Pembalap asal Solo, Jateng itu sukses berada di depan pembalap yang sudah berpengalaman di F1 dari musim lalu, Felipe ‎Nasr (Sauber-Ferrari). 

Felipe Nasr menjadi yang terbuncit dengan catatan waktu 1 menit dan 34,388 detik. (dkk/jpnn)

 

Berikut hasil lengkap kualifikasi GP Bahrain: 

1. Lewis Hamilton GBR Mercedes-Mercedes 1m 29.493s 

2. Nico Rosberg GER Mercedes-Mercedes 1m 29.570s 

3. Sebastian Vettel GER Ferrari-Ferrari 1m 30.012s 

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News