Ini Jadwal Kepulangan Timnas U-19 ke Indonesia
Kamis, 22 Oktober 2020 – 20:15 WIB

Plt Sekjen PSSI Yunus Nusi. Foto:Amjad/JPNN
Timnas Indonesia U-19 sendiri telah menjalani pemusatan latihan di Kroasia sejak 30 Agustus lalu.
Selama hampir dua bulan di sana, sebelas laga telah dijalani Skuad Garuda Nusantara dengan catatan lima kali menang, tiga kali imbang, dan tiga kali kalah. (dkk/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Timnas U-19 segera kembali ke tanah air setelah menjalani pemusatan latihan di Kroasia sejak 30 Agustus lalu.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Ketum PSSI Bicara soal Liga 1, Match Fixing, & Semen Padang
- PT LIB Manjakan Fan Sepak Bola Indonesia dengan Aplikasi Sobat Liga
- Erick Thohir akan Mempercepat Perekrutan Direktur Teknik PSSI
- Timnas Indonesia Gemilang di Piala Asia U-17, Nova Arianto Bicara Soal Harapan
- Target PSSI Setelah Timnas Indonesia Masuk Ranking 123 FIFA
- PSSI Identifikasi Pria yang Merebut Jersei Marselino dari Anak Kecil, Hukuman Berat Menanti