Ini Live Streaming & Starter Real Madrid Vs Atletico Madrid
Senin, 05 Februari 2024 – 02:46 WIB

Gelandang Real Madrid Jude Bellingham. Foto: dynamicmedia-realmadrid
Jude Bellingham dan kawan-kawan sempat membalas di antara dua kekalahan itu, yakni saat menekuk Atletico di semifinal Piala Super Spanyol.
Pelatih Atletico Diego Simeone mengatakan pertandingan-pertandingan sebelumnya tidak lagi relevan saat ini.
"Ini akan menjadi pertandingan yang berbeda, tetapi seperti biasa ini merupakan derbi,” tutur Simeone seperti dilansir Flashscore.
Pada papan klasemen, Real berada di puncak dengan mengantongi poin 57 dari 22 laga, unggul satu angka dari Girona di posisi kedua yang sudah melakoni pekan ke-23.
Atletico di urutan ke-4 dengan poin 47, berjarak tiga angka dari Barcelona di posisi ketiga. (fs/jpnn)
Big match La Liga Real Madrid vs Atletico Madrid bakal hadir sesaat lagi. Cek link live streaming-nya.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Pelaku Usaha Wajib Tahu, Begini Cara Jualan Biar Makin Cuan
- Carlo Ancelotti Dikabarkan Bakal Tinggalkan Real Madrid, Siap Melatih Timnas Brasil
- Live Streaming Arema FC Vs Persebaya: Bajol Ijo Bisa Gusur Dewa
- Copa Del Rey: Real Madrid Gagal Merusak Mimpi Quadruple Barcelona
- Terjun ke Bisnis Biliar Bersama Teman, Reza Arap Cerita Begini
- Real Madrid Bantah Rumor Mundur dari Final Piala Raja Melawan Barcelona