Innalillahi, Hakim Agung Dudu Duswara Machmudin Meninggal Dunia karena Covid-19
Kamis, 10 Desember 2020 – 22:25 WIB

Hakim Agung Dudu Duswara Machmudin meninggal dunia. Foto: antara
Adapun kepergian Hakim Agung Dudu Duswara Machmudin menambah duka Mahkamah Agung yang sebelumnya kehilangan Kepala Biro Hukum dan Humas Abdullah, yang meninggal dunia di RS Siloam, Surabaya. (antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Innalillahi, juru bicara Mahkamah Agung mengumumkan salah satu hakimnya Dudu Duswara Machmudin meninggal dunia karena terpapar Covid-19.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Cucu Bunuh Nenek di Karawang Demi Emas 100 Gram, Begini Kejadiannya
- 2 Pemuda Suku Anak Dalam Dikeroyok Sekuriti Perusahaan, 1 Tewas
- Calon Haji Asal Cirebon Meninggal Dunia di Embarkasi Indramayu
- Sebelum Meninggal Dunia, Ayah Mona Ratuliu Sempat Wudu Ingin Salat Malam
- Seorang Pendaki Ditemukan Meninggal di Gunung Merbabu, Menhut: Utamakan Keselamatan
- Orang Tertua di Jepang Meninggal Dunia, Sebegini Usianya