Jalur Cijapati Rawan Bajing Loncat
Selasa, 16 Agustus 2011 – 09:45 WIB

Jalur Cijapati Rawan Bajing Loncat
“Mudah-mudahan tidak terlalu banyak pemudik yang melewati jalur ini. Karena jalur biasa yang digunakan dari Parakanmuncang sampai Kadungora yang melintasi Lingkar Nagreg sudah bisa digunakan. Hanya saja untuk antisipasi kami sudah lakukan pengamanan,” katanya. Dari pengelaman tahun lalu saja, kata Sumantri, di Jalur Cijapati sering terjadi tindakan kriminalitas.
Baca Juga:
“Diharapkan jika ada pengalihan arus tidak pada malam hari. Karena dikhawatirkan akan banyak kecelakaan dan tindakan kriminalitas. Kondisi jalan yang kecil, tikungan curam dan tanjakan terjal menjadi penyebab utama kecelakaan,” ujar Sumantri. (man)
BANDUNG - Jalur alternatif Cijapati menjadi langganan para pemudik. Namun para pemudik yang melewati jalur tersebut diminta waspada. Pasalnya Jalur
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Polisi Ungkap Praktik Prostitusi Online di Lhokseumawe, Tangkap 3 Tersangka
- Polres Tanjung Priok Raih Predikat Pengelolaan Anggaran Terbaik Kedua dari 139 Satker
- Kapal Feri Tenggelam di Peraian Penajam, BPBD Bergerak Mengevakuasi Penumpang
- Baliho di Jalan Protokol Pekanbaru Ditertibkan, Menteri Kehutanan Apresiasi Ketegasan Wali Kota
- Sempat Dikira Bangkai Hewan, Mayat Pria di Kampar Bikin Gempar
- Sachrudin Lantik 3.419 PPPK Kota Tangerang, Ini Pesannya