Janji Kapolda Meleset, Kasus Pembunuhan di Subang Belum Ada Kemajuan Sampai Sekarang
Rabu, 15 Juni 2022 – 06:07 WIB

Kapolda Jawa Barat (Jabar) Irjen Suntana. Foto: IST
“Ada 216 barang bukti,” kata perwira menengah Polri itu.
Warga Kabupaten Subang digegerkan dengan penemuan mayat ibu dan ibu bersimbah darah di bagasi mobil. Polisi memastikan mayat tersebut merupakan korban pembunuhan.
Jasad ibu dan anak itu itu ditemukan di bagasi mobil Alphard di Dusun Ciseuti, Desa Jalan Cagak, Kecamatan Jalan Cagak, Kabupaten Subang, pada 18 Agustus 2021.
Identitas ke duanya diketahui merupakan Tuti (55) dan anaknya Amelia Mustika (23). (mcr27/jpnn)
Kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang belum menemukan titik terang. Padahal Kapolda Jabar menjanjikan kasus selesai pada tahun lalu.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Gugatan Praperadilan Tersangka Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang Ditolak, Polda Jabar Bersyukur
- Gugatan Praperadilan Tersangka Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang Ditolak
- Lemhannas RI Gelar Studi Strategis di Jawa Barat untuk Perkuat Ketahanan Nasional
- Ada yang Mau Membunuh Kang Dedi Mulyadi, Polda Jabar Siap Turun Tangan
- Ada Ancaman Pembunuhan terhadap Dedi Mulyadi, Ini Respons Polisi
- Polda Jabar Perpanjang Penahanan Dokter Cabul Priguna