Jelang Persis Solo vs PSM Makasssar, Bernardo Tavares dalam Kondisi Dilema
Kamis, 29 September 2022 – 04:38 WIB

Pelatih PSM Makassar, Bernardo Tavares. Foto: M Srahlin Rifaid/JPNN.com
Parahnya lagi, banyak pelanggaran berbahaya yang dilakukan oleh pemain lainnya. Namun, wasit hanya memberikan sanksi dua laga.
"Banyak kesalahan yang dilakukan oleh perangkat pertandingan, terutama pada laga away, kalian bisa lihat sendiri," terangnya.
Saat ini, PSM Makassar berada di posisi kedua klasemen sementara Liga 1. Sementara itu, Persis Solo menempati posisi 13. (mcr29/jpnn)
Pelatih PSM Makassar Bernardo Tavares dalam kondisi dilema jelang bertandang ke markas Persis Solo.
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : M. Srahlin Rifaid
BERITA TERKAIT
- Persija Pecat Carlos Pena, Tunjuk Ricky Nelson Jadi Caretaker
- Di Ambang Juara Liga 1, Persib Dapat Kabar Baik Bertubi-tubi
- PSM Gugur di Semifinal ACC, Liga 1 tak Punya Taring di ASEAN
- Teco Ungkap Alasan Mundur dari Kursi Pelatih Bali United
- Bojan Hodak Bicara Kans Bermain Febri Hariyadi saat Persib Jumpa Malut United
- Persib Terlalu Hade jika Jadi Juara di Pekan ke-31 Liga 1