Kader PDIP Dihajar Ketua Gerindra di Semarang, Polisi Turun Tangan
Sabtu, 09 September 2023 – 19:24 WIB

Kabid Humas Polda Jateng Kombes Pol.Satake Bayu Setianto (ANTARA/ I.C.Senjaya)
Setelah memasang bendera partai, korban kemudian pulang ke rumah dan tiba-tiba didatangi oleh terlapor.
Terlapor diduga memukul korban hingga menyebabkan luka memar di pipi bagian kanan.
Tindak penganiayaan tersebut diduga dipicu pemasangan bendera oleh pelapor di sekitar rumah terlapor yang masih dalam lingkungan yang sama tersebut. (antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Seorang kader PDIP menjadi korban penganiayaan di Semarang, Jawa Tengah. Kasusnya kini ditangani aparat kepolisian.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Polisi Temukan Fakta Mencengangkan saat Geledah Rumah Predator Seksual di Jepara
- Geledah Rumah Predator Seksual di Jepara, Polda Jateng Sita Baju hingga Alat Kontrasepsi
- Segera Disidang, 3 Tersangka Kasus Perundungan Dokter Aulia Belum Ditahan
- Ini Tampang Predator Seksual di Jepara, 31 Anak Jadi Korban
- Kasus Bocah Tewas Terbakar di Tangerang, Pacar Ibunya Menghilang
- Propam Pastikan 1.205 Personel Polda Jateng Bebas Narkoba dan Judol