Kadiskominfotik Pekanbaru Ditahan Jaksa Terkait Kasus Korupsi Pembuatan Video
Kamis, 09 Januari 2025 – 22:25 WIB

Kadiskominfotik Pekanbaru Raja Hendra usai ditetapkan sebagai tersangka dugaan tindak pidana korupsi pengelolaan konten dan perencanaan media komunikasi pada tahun anggaran 2023. ANTARA/Annisa Firdausi
"Keterlibatan pihak lain, terutama dewan, masih kami dalami," ujarnya.
Kasus ini menambah daftar pejabat Pemerintah Kota Pekanbaru yang terlibat korupsi dalam waktu 2 bulan belakangan. Pada bulan lalu Penjabat Wali Kota, Sekretaris Daerah, dan Kepala Bagian Umum Pemkot Pekanbaru terjaring operasi tangkap tangan KPK.(antara/jpnn)
Kepala Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian (Diskominfotik) Pekanbaru Raja Hendra ditahan Kejaksaan Negeri Pekanbaru, Riau.
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
BERITA TERKAIT
- WN Yordania Hanyut Saat Berenang di Pantai Batu Belig Bali, Tim SAR Bergerak
- 183 CPNS Kota Bengkulu Terima SK, Wali Kota Dedy Berpesan Begini
- Cari 2 Korban Kapal Feri Tenggelam, Tim SAR Kerahkan Teknologi Bawah Air
- Berawal dari Tangis Anak Kecil, Warga Koja Heboh pada Senin Malam
- Prostitusi di Aceh: Mbak ISK Sudah di Kamar, yang Pesan Ternyata Polisi
- Pemilik Warung Ditemukan Tewas Bersimbah Darah, Diduga Korban Pembunuhan