Kangeeen Banget sama Istri, eh.., Malah Dijemput Polisi

Dengan polosnya, pria yang semasa pelariannya berpindah-pindah lokasi persembunyian, mulai dari daerah Aek Kanopan, Labura dan terakhir berada di Kandis Provinsi Riau, sebagai pekerja kebun ini menurut saja perintah supirnya itu. “Ya aku takut juga bang, trus kutinggalkan truknya di rumah makan yang di Aek Loba. Belum sempat ada yang kujual bang. Sumpah,” akunya lagi.
Ditanya apakah dirinya merasa dijebak oleh supirnya sekaligus pelapor dalam kasus ini, pria yang masih bertatus pengantin baru ini tak berani memastikan itu.
“Mungkinlah bang. Padahal selain ada urusan keluarga, aku juga mau jemput istriku yang sedang hamil 3 bulan bang, mau kubawa balik ke Kandis. Baru seminggu aku di sini. Kasihan istriku bang,” ucapnya, dengan suara sendu. Dia mengaku kangen sama istri tercintanya. (rel/dro)
KISARAN - Sudah setahun Suardi (24) pisah dengan istrinya. Kangen banget. Namun, rencana melepas rindu, gagal total. Terong - panggilan akrab Suardi-
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- 3 Bulan Bekerja, Tim Polres Banyuasin Akhirnya Tangkap Pencuri Motor di Rantau Bayur
- Polisi Tangkap Begal Sadis di Bandung, Kepala Korban Disabet Sajam
- Papa Menonton Video Dewasa, Menunjukkan kepada Anak Gadisnya, Berikutnya Sangat Miris
- Inilah Pemicu Tawuran Warga di Manggarai Jaksel
- Pelaku Penembakan di Samarinda Beraksi di Atas Motor, Orang-Orang Panik
- Fakta-Fakta Pengunjung THM Ditembak Mati, Mencekam