Kecelakaan Maut! Siswa SD Meninggal, Ya Ampun Kondisinya
Sabtu, 01 Desember 2018 – 01:03 WIB

Aparat Polres Kotim melakukan olah TKP kecelakaan lalu lintas yang menewaskan Dava di Jalan Muchran Ali Sampit. Foto: Fahry/Radar Sampit/JPNN
“Korban meninggal dunia di TKP,” ucap Arfandi.
Jasad korban langsung dilarikan ke ruang jenazah RSUD dr Murjani Sampit.
Isak tangis pecah saat kedua orang tua korban memandikan jenazah Dava.
Sementara itu, Kasat Lantas Polres Kotim AKP Yudha Setiawan mengatakan, pihaknya sudah mengamankan pikap yang dikemudikan Weib.
Menurut dia, saat itu Weib sudah melihat ada Dava, Nabila, dan Faisal berdiri di kanan jalan.
Saat mobil yang dikemudikan Weib mendekati Gang Taqwa, Dava tiba-tiba berlari menyeberang jalan.
”Karena jarak sudah begitu dekat, pengemudi mobil pun tak dapat menghindari kecelakaan tersebut. Selain ditabrak, korban juga sempat terlindas ban depan mobil,” ujar Yudha. (sir/ign/prokal/jpnn)
Kecelakaan maut merenggut nyawa siswa sekolah dasar (SD) bernama Dava di Jalan Muchran Ali, Kotawaringin Timur, Kalimantan Tengah, Rabu (28/11).
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Sopir Travel Kecelakaan Maut di Tol Cisumdawu Ditetapkan Jadi Tersangka
- Mahasiswa Asal Inhu Tewas Kecelakaan Tunggal di Pekanbaru, Motor Hilang
- Kecelakaan Mobil Masuk Jurang di Pesibar, 3 Orang Meninggal Dunia
- Kecelakaan Maut Hari Ini, Mahasiswi asal Siak Tewas, Mahasiswa Luka Berat
- Motor vs Mobil di Jalan AH Nasution Bandung, Wildan Prayoga Tewas di Tempat
- 5 Berita Terpopuler: Setelah Honorer Dirumahkan, Pemda Tak Ajukan PPPK, Gabungan Aliansi R2/R3 Bakal Gelar Aksi Besar