Keliling Kepulauan Seribu, Bang Zaki: Bukan Tidak Mungkin Jadi 'Maldives' Indonesia

Menutup kunjungannya, Bang Zaki ke Pulau Untung Jawa. Di sini, dia menyosialisasikan program makan siang dan susu gratis untuk anak sekolah dan lansia.
Harapannya, program ini bisa menurunkan angka kasus stunting yang masih belum mencapai target 14%, yakni per 2022 masih di angka 21,6%. Bang Zaki mengatakan, program ini dapat meningkatkan ekonomi rakyat.
"Ini penting karena nanti yang kirim makanannya dari warga masyarakat sekitar, katering, warung nasi, warteg atau warung makan lain yang ada di sekitar masyarakat," imbuhnya.
Pada kunjungan ini, Bang Zaki melihat banyak aspek yang perlu diperbaiki untuk bisa mensejahterakan masyarakat. Ia mengatakan bahwa ini bukan kunjungan pertama dan terakhirnya ke Kepulauan Seribu. (esy/jpnn)
Mengelilingi Kepulauan Seribu, Bang Zaki: bukan tidak mungkin jadi 'Maldives' Indonesia
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Mesyia Muhammad
- Bahlil: AMPI di Bawah Ketum Jerry Memiliki Posisi Strategis di Golkar
- Dukung Prabowo 2 Periode, Idrus Golkar Usul Pembentukan Koalisi Permanen
- Golkar Jabar Ganti 2 Ketua DPD Kota/Kabupaten, Dinilai Abaikan Amanah Bahlil
- Idrus Marham: Pembangunan Berjalan Sukses, Rakyat Ingin Prabowo Kembali Jabat Presiden RI
- Doli Golkar Nilai Tak Ada Alasan Kuat Buat Copot Gibran bin Jokowi
- Said Aldi Instruksikan Konsolidasi OKP Hingga ke Tingkat Bawah