Kemensos Bersilaturahmi dan Berikan Tunjangan Kehormatan kepada Perintis Kemerdekaan

Penasihat Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kemensos, Grace Batubara menyalurkan bantuan secara simbolis kepada 5 perwakilan RW 10 di Unit Pengelola Kawasan Pusat Pengembangan UMKM serta Pemukiman (UPK PPUMKMP) di Pulo Gadung, Jakarta Timur.
Paket Sembako yang disalurkan kepada 9 RT di RW 10 PIK Pulogadung untuk meringankan beban yang dipikul pelaku industri kecil dan menengah akibat pandemi.
"Kita pandemi belum selesai, sementara UMKM sudah sangat terdampak. Keadaan menjadi lebih sulit ditambah dengan adanya PSBB,” kata Grace.
Pemerintah pusat khususnya Bapak Jokowi, katanya, tentu tidak menutup mata terhadap kondisi masyarakat. Sebab, sudah banyak anggaran yang digelontorkan untuk memulihkan ekonomi nasional.(*/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Mensos Juliari P Batubara mengirim utusan ke kediaman sejumlah perintis kemerdekaan dan berikan tunjangan.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
- Sekolah Rakyat
- Dukung Sekolah Rakyat, Gubernur Sherly Tjoanda Siapkan Lahan 10 Hektare
- Bukber Pegawai Kemensos, Gus Ipul Serukan Solidaritas dan Kepedulian ke Sesama
- 4 Sekolah Rakyat Dibangun di Jateng, Dana & Guru Disiapkan Pemerintah Pusat
- Jakarta Banjir, HNW Turun Langsung Salurkan Bantuan & Puji Gerak Cepat Pemerintah
- Gus Ipul Pastikan Efisiensi Tak Ganggu Pelayanan Masyarakat di Kemensos