Kementerian PUPR: Program Sejuta Rumah Butuh Dukungan Generasi Muda

Kementerian PUPR: Program Sejuta Rumah Butuh Dukungan Generasi Muda
Pembukaan Kegiatan Hari Perumahan Nasional (Hapernas) Tahun 2021 di Ruang Kreatif Ditjen Perumahan Gedung G Kementerian PUPR, Jakarta, Jumat (13/8). Foto: Kementerian PUPR

“Program Sejuta Rumah akan kami terus dorong agar masyarakat Indonesia memiliki hunian yang layak. Generasi muda Indonesia akan memiliki kualitas yang baik dan mampu berkompetisi apabila mereka tumbuh di tempat tinggal yang layak dan lingkungan yang baik,” ungkap Khalawi. (jpnn)

Generasi muda Indonesia dinilai memiliki potensi dan memiliki semangat dalam pengembangan perumahan bagi masyarakat Indonesia di masa depan.


Redaktur & Reporter : Elvi Robia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News