Kepala BNPB Curhat Ongkos Helikopter Water Bombing Rp 200 Juta per Jam
Rabu, 24 Juli 2024 – 07:21 WIB

Ilustrasi helikopter water bombing. Foto: BNPB
Lainnya, atau 30 kabupaten/kota tergolong daerah siaga darurat kekeringan dan karhutla, mendapat bantuan peralatan penanggulangan bencana.
Masing-masing daerah menerima anggaran sebesar Rp 200 juta, khusus untuk Pemerintah Provinsi Jateng senilai Rp 300 juta.
Selain menerbangkan helikopter water bombing, BNPB juga menyiapkan teknologi modifikasi cuaca atau TMC.
"Seandainya ini ekstrem, tidak ada hujan, terjadi kebakaran besar, segera ajukan untuk digelar teknologi modifikasi cuaca," katanya.
"Tolong dikuasai betul, kami dari pusat tidak paham secara spesifik. Mudah-mudahan tidak ada bencana," katanya kepada seluruh Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) se-Jateng. (mcr5/jpnn)
Selain menerbangkan helikopter water bombing, BNPB juga menyiapkan teknologi modifikasi cuaca atau TMC.
Redaktur : Mufthia Ridwan
Reporter : Wisnu Indra Kusuma
BERITA TERKAIT
- BNPB Minta Setiap Daerah Bentuk Forum Pengurangan Risiko Bencana
- Banjir di Barito Utara Meluas, 60 Ribu Warga Terdampak
- Gunung Gede dalam Pengawasan BPBD Cianjur, Ada Apa?
- BNPB Pastikan Video Erupsi Gunung Gede Hoaks
- Korban Tewas Gempa Myanmar Mencapai 2.700 Orang, BNPB Beri Info soal WNI
- BNPB Sebut Kerugian Akibat Bencana Banjir di Jabodetabek Mencapai Rp 1,69 Triliun