Keren, Samsung Galaxy S21FE akan Hadir dengan Rangka Aluminium

Keren, Samsung Galaxy S21FE akan Hadir dengan Rangka Aluminium
Render Galaxy S21 FE. Foto: Voice

Kabarnya, ponsel itu memiliki rangka yang terbuat dari aluminium dan panel belakang polikarbonat.

Ponsel itu sudah memiliki rating IP68 yang bisa melindungi dari debu dan percikan air.

Ponsel itu juga dilengkapi dengan pemindai sidik jari ultrasonik dalam layar dan memiliki baterai 4.500mAh.

Ponsel asal Korea Selatan itu akan langsung meluncur dengan sistem operasi Android 12 berbalut One UI 4.0.

Adapun fitur pelangkap lainnya seperti 5G, Wi-Fi 6, Bluetooth 5.0, NFC, dan USB-C.

Hadir dalam pilihan empat warna rafit, zaitun, lavender, dan putih, Galaxy S21 FE mulai dijual dari 749 Euro atau sekitar Rp 12,2 juta hingga 819 Euro atau sekitar Rp 13,3 juta. (ddy/jpnn)

 


Samsung berencana akan meluncurkan Galaxy S21 Fan Edition (FE) di ajang CES 2022 yang digelar bulan depan.


Redaktur & Reporter : Dedi Sofian

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News