Ketahuilah, Ini Berita Buruk Bagi Pengguna Pemanis Buatan
Minggu, 30 Desember 2018 – 17:12 WIB

ILUSTRASI. Pemanis buatan. Foto: Laman Sheknows
"Hasil penelitian ini mungkin membantu dalam memahami toksisitas relatif pemanis buatan dan potensi efek negatif pada komunitas mikroba usus serta lingkungan," pungkas Kushmaro.
Sementara itu, konsumen harus memperhatikan apa yang mereka makan dan harus mengkonsumsi makanan segar utuh jika memungkinkan.(fny/jpnn)
Hasil penelitian terbaru menemukan bahwa pemanis buatan sebenarnya bisa merusak saluran pencernaan Anda, khususnya bakteri alami usus Anda.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- PTM Capai 73%, Workshop FIA & GAPMMI Bedah Strategi untuk Hadapi Tantangan Kesehatan
- 7 Menu Sarapan yang Baik untuk Menjaga Kesehatan Tubuh
- Kawal PHTC Bidang Kesehatan, Wakil KSP Tinjau Layanan CKG di Kabupaten Lahat
- Center Of Excellence jadi Layanan Terbaru di Ciputra Hospital Citraraya
- Tangkal Hoaks soal Kesehatan Reproduksi Perempuan, Bayer Indonesia Rilis Platform Baru
- Indonesia Luncurkan Indonesian Society of Regenerative Medicine