Ketika Rano Karno Merindukan Dunia Seni

Ketika Rano Karno Merindukan Dunia Seni
Ketika Rano Karno Merindukan Dunia Seni
Meski sudah cukup lama berkecimpung di pemerintahan dengan menjabat sebagai wakil bupati Tangerang periode 2008-2013. Namun rindu Rano Karno di dunia seni tak dapat ditinggalkan. Seperti apa?

IRFAN H., Jakarta

SELAMA ini, Rano Karno selalu fokus dalam membantu tugas kepala daerah tingkat II Kabupaten Tangerang. Dia bahkan sempat berkeinginan untuk berhenti dari dunia film dan juga sinetron. Tetapi, karena darah seni dalam dirinya terus mengalir. Pemeran Doel Anak Sekolahan ini tidak bisa meninggalkan dunia yang sudah membesarkan namanya tersebut.

”Ternyata berat juga meninggalkan dunia yang pernah membesarkan saya itu,” kata Rano Karno kepada wartawan seusai pertunjukan drama Si Doel Anak Sekolahan di Gedung Kesenian Jakarta, baru-baru ini. Agar senantiasa bisa membantu menutupi kesusahan orang, Rano pun mengubah niatnya tidak jadi meninggalkan dunia perfilman dan sinetron. Rano akan tetap berada di dunia keartisan.

Meski sudah cukup lama berkecimpung di pemerintahan dengan menjabat sebagai wakil bupati Tangerang periode 2008-2013. Namun rindu Rano Karno di dunia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News