Ketua Partai Demokrat Kepri Ditangkap Polisi
Simpan 28 Butir Ekstasi
Jumat, 19 Desember 2008 – 08:43 WIB

KETUA DPD Partai Demokrat Kepri, Abdul Azis (menutupi kepala dengan jaket) bersama istrinya (baju dongker) berjalan keluar dari ruang tes darah dan urine di RS Bhayangkara Polda Jambi. Abdul Aziz ditangkap polisi di Hotel Abadi, Jambi, Kamis (18/12) karena membawa ekstasi. Foto : Eddy Junaedy/ Jambi Independent/JPNN
Demokrat Belum Bisa Komentar
Sejumlah kader Demokrat Kepri dan Batam belum bisa bicara banyak soal kasus yang menimpa Ketua DPD Partai Demokrat Kepri itu. Sebab, mereka baru mengetahui informasi penangkapan AZ dari pembicaraan mulut ke mulut. ”Saya sudah kontak pengurus DPP. Mereka juga baru dapat kabar. Bang AZ saya kontak, ponselnya tak diangkat,” kata Wakil Ketua DPD Demokrat Kepri bidang OKK, Andre Hermanto, Kamis (18/12).
Pengurus DPD Demokrat Kepri, katanya masih mencoba menghubungi AZ. Setelah itu, baru ditentukan langkah selanjutnya. “Tak seperti biasanya. Bang AZ biasanya kalau kita telepon, tak lama kemudian kontak balik. Mungkin sedang diperiksa,” ujarnya.
Senada, Anggota DPRD Batam dari Demokrat, Bastoni Solichin baru menerima informasi penangkapan AZ dari rekan-rekannya. “Sama, saya juga baru tahu. Teman-teman sedang melacak bagaimana peristiwa sebenarnya,” kata Ketua Komisi II DPRD Batam ini.
JAMBI - Ketua DPD Partai Demokrat Kepulauan Riau (Kepri) Abdul Aziz ditangkap polisi di salah satu kamar Hotel Abadi di Kota Jambi atas dugaan kasus
BERITA TERKAIT
- Kronologi Mobil Nissan Tabrakan Beruntun di Bandung, Pelajar Tewas setelah Terseret 80 Meter
- Bea Cukai-Tim Gabungan Gagalkan Penyelundupan 127 Kg Sabu-Sabu di Aceh
- Perahu Terbalik Diterjang Ombak Besar, Satu Nelayan Pesisir Barat Hilang
- Bus ALS Kecelakaan, 12 Penumpang Meninggal Dunia
- Bawa Dokumen Penting, Wali Kota Pekanbaru Agung Nugroho Temui AHY
- Launching Penanaman Jagung Pipil, AKBP Fahrian: Kami Ingin Berhasil Sampai Panen