Ketum Apkasi Sebut Mentan SYL Panutannya Bupati Seluruh Indonesia, Ini Penjelasannya

Ketum Apkasi Sebut Mentan SYL Panutannya Bupati Seluruh Indonesia, Ini Penjelasannya
Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo. Foto: Dokumentasi Humas Kementan

SYL adalah pemimpin berpengalaman dan memiliki track record birokrat cukup panjang.

Dia juga memiliki semangat tinggi dalam kemajuan bangsa dan negara. Terutama dalam kemajukan sektor pertanian Indonesia.

Bahkan dalam kesempatan ini, Sutan memberi pantun khusus untuk SYL yang hadir bersama Mendagri Tito Karnavian.

SYL sendiri membuka langsung Apkasi Otonom Ekspo 2022 di Jakarta.

"Jembatan barelang terlihat indang nian, duduk sendiri sambil menikmati roti, selamat datang Bapak Menteri Pertanian pendiri Apkasi dan panutan bupati," ucap Sutan Riska.

Ketum Apkasi Sutan Riska kembali melanjutkan pantun kedua sebagai penutup.

"Bunga selasih tumbuh di plataran tangkainya berjumlah delapan, terima kasih atas kehadiran Pak Menteri Pertanian," pungkasnya. (mrk/jpnn)

Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?

Ketum Apkasi menyebut Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (Mentan SYL) panutannya bupati seluruh Indonesia, simak penjelasannya


Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News