Kisah Hidup Hasto Wardoyo, Pernah Menggembala Ternak Kampung Sebelum jadi Dokter

Kisah Hidup Hasto Wardoyo, Pernah Menggembala Ternak Kampung Sebelum jadi Dokter
Kepala Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Dr. (H.C) dr. Hasto Wardoyo, Sp.OG (K). Foto: dok BKKBN

Pelatihan Kepemimpinan Pengawas (PKP) tahun 2023 ini diikuti oleh 40 orang peserta yang berasal dari 28 unit kerja BKKBN pusat maupun perwakilan BKKBN Provinsi di seluruh Indonesia.

Mereka merupakan ASN terpilih di lingkungan BKKBN yang menduduki jabatan struktural dan juga berasal dari jabatan fungsional tertentu yang telah memenuhi syarat dan ketentuan.

Pelaksanaan Kegiatan PKP meliputi 6 tahapan yang dimulai pada 20 Juli berakhir 17 November tahun 2023 rencananya akan ditutup secara resmi oleh Sekretaris Utama BKKBN Drs. Tavip Agus Rayanto, M.Si.

Tahapan pelatihan kepemimpinan tersebut diantaranya: belajar mandiri, distance learning, membangun komitmen Bersama, pembelajaran klasikal, implementasi aksi perubahan dan seminar akhir aksi perubahan.

Penyelenggaraan Pelatihan Kepemimpinan ini bertujuan untuk menghasilkan pemimpin yang memiliki Kompetensi Kepemimpinan Manajemen Kinerja sebagai upaya memenuhi standar kompetensi manajerial Pengawas, yang pelaksanaannya diatur dalam Keputusan Kepala Lembaga Administrasi negara (LAN) Negara Republik Indonesia Nomor: 2/K.1/PDP.07/2023 Tentang Pedoman Penyelenggaraan Pelatihan Struktural Kepemimpinan. (flo/jpnn)

Setelah lulus kuliah Kepala BKKBN yang akrab disapa Dokter Hasto ini juga meniti awal karier sebagai dokter di pedalaman terpencil di Kalimantan Timur.

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News