Konsumen Mengincar Rumah Tapak di Tangerang
Jumat, 09 Juli 2021 – 17:46 WIB

Rumah di Cendana Icon. Foto: Lippo Karawaci
Rumah tapak dua lantai dengan pilihan dua dan tiga kamar tidur ini ditawarkan mulai harga Rp 600 juta hingga di bawah Rp2 miliar.
Kolaborasi dua desainer terkemuka, yakni Alex Bayu dan Karl Princic berhasil memadukan keharmonisan alam dan urban lifestyle kaum milenial yang merupakan end user Cendana Parc.
Dalam waktu dekat, LPKR akan kembali meluncurkan Cendana Parc tahap kedua. (jos/jpnn)
Indonesia Property Market Index Q2 2021 yang dirilis Rumah.com menyebutkan pasar properti masih berpeluang bertumbuh, khususnya untuk segmen rumah tapak.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Sachrudin Lantik 3.419 PPPK Kota Tangerang, Ini Pesannya
- Preman di Tangerang Mulai Disikatin Polisi
- Kasus Bocah Tewas Terbakar di Tangerang, Pacar Ibunya Menghilang
- Pilu Bocah di Tangerang Tewas Terbakar, Pelakunya Pacar Ibu Korban
- Mayat dalam Karung di Tangerang, Identitas Korban Terkuak
- Prabowo Sebut Petani Harus Bisa Punya Rumah dan Mobil