Lewat Program Petik Masak, Mak Ganjar Bagikan Ratusan Pohon Cabai di Cilincing
Selasa, 15 November 2022 – 22:52 WIB

Sukarelawan Ganjar Pranowo membagikan ratusan bibit pohon cabai ke rumah-rumah warga di Cilincing, Jakarta Utara. Foto dok Mak Ganjar
"Ini sangat memotivasi warga dan juga melanjutkan program dari Presiden Jokowi untuk menggalakkan penghijauan, pasti sangat bermanfaat," ujar Ilham.
Ilham juga menyebutkan Program Mak Ganjar berdampak positif ke berbagai lapisa masyarakat, dari ibu rumah tangga sampai lingkup internasional.
"Saya secara pribadi menilai bahwa kenyataan sudah terbukti program Pak Ganjar ini membantu berbagai kalangan, baik iyu masyarakat di wilayah Jawa Tengah dan umumnya juga pada kalangan internasional," seru Ilham.(chi/jpnn)
Ketahanan pangan program yang diusung Mak Ganjar ini juga berpengaruh kepada penghijauan lingkungan.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Kapan Pengisian DRH NIP PPPK? Simak Penjelasan Kepala BKN, Alhamdulillah Perjuangan Tak Sia-sia
- Ganjar Pranowo Tanggapi Usulan Solo Jadi Daerah Istimewa
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor
- Harga Cabai Rawit Masih Pedas, Sebegini Per Kilogram
- Konon, Kader di Tingkat Bawah Meminta Megawati Jadi Ketum PDIP saat Kongres
- Megawati Tonton Teater di GKJ, Menterinya Prabowo Ikut Hadir