Liga Inggris: West Ham Berpeluang Gusur Chelsea dan Liverpool

Kemenangan akan membuat West Ham kembali mengamankan peringkat keempat.
Sedangkan hasil imbang, cukup untuk menggusur Liverpool dari urutan kelima.
Sementara itu, dalam laga lain Minggu malam ini, Tottenham Hotspur akan menjamu Manchester United di London.
Tottenham yang ada di urutan ketujuh dengan 49 poin, setidaknya berpeluang naik ke posisi kelima jika menang melawan MU.
Sebaliknya, MU berpeluang memangkas jarak 14 poin dari pemuncak klasemen Manchester City, setelah rival sekotanya itu secara mengejutkan dipecundangi oleh 10 pemain Leeds United dengan skor 1-2 di Etihad, Sabtu malam tadi.
Dua pertandingan lain akan dimainkan malam ini, yakni Burnley menjamu Newcastle United di Turf Moor serta Arsenal yang melawat ke markas tim juru kunci Sheffield United.(Antara/jpnn)
Jadwal dan Hasil Liga Inggris:
West Ham berpeluang menggusur posisi Chelsea dan Liverpool dari klasemen sementara Liga Inggris.
- Trent Alexander-Arnold: Cinta Saya untuk Klub Ini Tidak akan Pernah Pudar
- Kevin De Bruyne Cetak Gol, Manchester City Menang atas Wolverhampton
- Barong Bola
- Fabrizio Romano: Vidio Pegang Hak Siar Premier League hingga 2028
- Liverpool Juara Liga Inggris, Jurgen Klopp: Selamat, YNWA
- Liverpool Menyamai MU, Punya 20 Gelar Liga Inggris