Lupakan Kekalahan, Dewa United Alihkan Fokus pada Laga Terakhir Kontra Persebaya
Rabu, 21 Desember 2022 – 23:51 WIB

Pelatih Dewa United Nil Maizar. Foto: HO/Dewaunited.com
"Kami dari pemain sudah berusaha maksimal, tapi memang kami belum mampu meraih hasil yang diinginkan," kata Sugeng.
Sugeng pun mengajak rekan-rekannya untuk langsung mengalihkan fokus ke laga selanjutnya melawan Bajul Ijo, pada Sabtu (24/12) mendatang.
"Sekarang kami harus fokus untuk bisa tampil maksimal di pertandingan terakhir putaran pertama melawan Persebaya," pungkas mantan pemain Persela dan PSIM Yogyakarta tersebut.(antara/jpnn)
Pelatih Dewa United Nil Maizar mengalihkan fokus timnya setelah dikalahkan Persija Jakarta di Stadion Sultan Agung, Bantul, Yogyakarta, Selasa (20/12).
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
BERITA TERKAIT
- Komentar Pelatih Persib Soal Laga Penting Persik Vs Persebaya
- Dewa United dan Persebaya Buka Jalan Persib Juara Liga 1
- PT LIB Manjakan Fan Sepak Bola Indonesia dengan Aplikasi Sobat Liga
- Persib Selangkah Lagi Juara, Wali Kota Farhan Sampaikan Sebuah Instruksi
- Dikalahkan Persib, PSS Harus Mati-matian Demi Keluar Zona Degradasi
- PSBS Biak Siapkan 'Senjata Khusus' untuk Melawan Barito Putera