Main Pragmatis Ala Jerman
Senin, 11 Juni 2012 – 05:57 WIB

Gelandang Jerman, Bastian Schweinsteiger berebut bola dengan pemain Portugal João Moutinho saat berlaga Minggu (10/6) WIB di Lviv Arena Ukraina. Foto: Getty Images
Jerman sebenarnya mendominasi pertandingan kemarin. Penguasaan bola yang dicatat Soccerway mencapai 54 persen itu menunjukkan Jerman memberikan pressure ketat sepanjang pertandingan.
Baca Juga:
Dan pelatih Portugal Paulo Bento agaknya tahu benar membuat striker Jerman frustrasi. Yakni dengan menyetop aliran bola kepada Gomez yang berperan sebagai lone striker. Dalam hal ini, melalui Veloso Portugal menyetop semua aliran bola yang dilakukan Ozil.
Untungnya Khedira cerdas membawa situasi tersebut. Tahu bahwa serangan lewat tengah selalu mentok, gelandang Real Madrid itu kerao membantu penyeranagan acap kali memperbanyak crossing alias umpan silang. Dari statistik FourFourTwo, sepanjang pertandingan kemarin Jerman melakukan 23 umpan silang.
Usai pertandingan kemarin, pelatih Jerman Joachim Loew mengakui cukup nyaman dengan hasil kemarin. Loew mengibaratkan bermain di turnamen seperti Euro ini adalah balapan Formula 1.
LVIV - Jerman berhasil menuai tripoin pertamanya di Euro, Minggu (10/6) WIB di Lviv Arena Ukraina, Philip Lahm dkk menang tipis atas Portugal dengan
BERITA TERKAIT
- PBSI Ungkap Alasan Mempertahankan Chico Ketimbang Melakukan Degradasi
- Gamers Wajib Simak, Berbagi ID dan Password Punya Risiko Besar
- Respons Manajemen Persib Soal Perubahan Jadwal Melawan Persis
- Liga 1: Ramalan Nick Kuipers saat Persib Menjamu Barito Putera
- Liga 1: Persib Bertekad Sapu Bersih 3 Laga Tersisa Meski Sudah Mengunci Gelar Juara
- Imbauan Polresta Bandung kepada Bobotoh yang Akan Merayakan Persib Juara