Mak-Mak Galau, Kelangkaan Tempe Mulai Terasa, Aduh!
Selasa, 22 Februari 2022 – 10:45 WIB

Kelangkaan tempe terjadi di sejumlah pasar. Foto: dok for jpnn
Aip mengatakan jika pemerintah tidak mengabulkan tuntutan stabilisasi harga kedelai, mau tidak mau maka harga jual tahu dan tempe terpaksa naik.
Atas kelangkaan tempe dan tahu saat ini, Aip meminta maaf kepada masyarakat karena terpaksa melakukan aksi mogok.
"Saya minta maaf ke masyarakat atas kelangkaan tempe dan tahu, karena melonjaknya harga kedelai," ungkapnya.(mcr28/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Perajin tempe mogok produksi, tempe di sejumlah pasar tak terlihat. Kelangkaan tempe pun terjadi.
Redaktur : Elvi Robia
Reporter : Wenti Ayu
BERITA TERKAIT
- Awal 2025 Bank Mandiri Tumbuh Sehat dan Berkelanjutan
- Safrizal ZA Sebut Rumah Layak Hunian Tingkatkan IPM dan Menggerakkan Ekonomi
- Pendiri CSIS Sebut Pemerintahan Prabowo Perlu Dinilai Berdasarkan Pencapaian Nyata
- Laba Meningkat Tajam, Strategi Bank Neo Commerce Berhasil
- Herman Deru Siapkan Bantuan Rp 50 Miliar untuk Pemerataan Pembangunan di Musi Rawas
- Tokoh Buruh Daerah Pilih Rayakan May Day 2025 Secara Damai