Manchester United Benamkan Fulham, Alejandro Garnacho Jadi Penyelamat

Manchester United Benamkan Fulham, Alejandro Garnacho Jadi Penyelamat
Selebrasi Alejandro Garnacho seusai mencetak gol melawan Fulham pada laga lanjutan Premier League 2022/23 di Craven Cottage, Minggu (13/11) malam WIB. Foto: Twitter/@ManUtd

Manchester United kemudian memasukkan Alejandro Garnacho untuk menggantikan Anthony Martial pada menit ke-73'.

Pergantian tersebut berbuah hasil karena Garnacho mampu mencetak gol pada masa injury time.

Gol pemuda kelahiran 1 Juli 2004 itu sekaligus memastikan Setan Merah menang dengan skor tipis 2-1.

Dengan hasil ini, Manchester United untuk sementara masih menghuni peringkat kelima Premier League dengan 26 angka.

Adapun Fulham tertahan di posisi kesembilan dengan 19 poin.(mcr16/jpnn)

Formasi Fulham vs Manchester United 

Fulham (4-2-3-1): Bernd Leno; Robby Reid, Issa Diop, Tim Ream, Antonee Robinson; Tom Cairney/Josh Onomah (90), Joao Palhinha; Harry Wilson/Daniel James (59), Andreas Pereira, Willian; Carlos Vinicius

Pelatih: Marco Silva

Manchester United (4-2-3-1): David De Gea; Tyrell Malacia, Victor Lindelof, Lisandro Martinez, Luke Shaw; Casemiro, Christian Eriksen; Anthony Elanga/Scott Mctominay (55), Bruno Fernandes, Marcus Rashford; Anthony Martial/Alejandro Garnacho (73)

Manchester United (MU) mengamankan tiga poin dari lawatannya ke markas Fulham. Alejandro Garnacho pahlawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News