Mau Keluar Kota Pakai Kereta Api? Cek nih Jadwalnya 16 November 2022
Rabu, 16 November 2022 – 12:35 WIB

Di Jakarta sendiri kereta api antarkota dapat diakses dari Stasiun Gambir dan Stasiun Pasar Senen, Jakarta Pusat. Berikut jadwalnya. Foto Ilustrasi: Ricardo/JPNN.com
Jakarta-Semarang
Berangkat dari Stasiun Gambir:
Argo Sindoro pukul 13.05 WIB
Argo Bromo Anggrek pukul 20.35 WIB
Argo Bromo Luxury Sleeper pukul 20.35 WIB
Berangkat dari Stasiun Pasar Senen:
Brantas pukul 13.30 WIB
Kertajaya pukul 14.10 WIB
Gumarang pukul 15.50 WIB
Di Jakarta sendiri kereta api antarkota dapat diakses dari Stasiun Gambir dan Stasiun Pasar Senen, Jakarta Pusat. Berikut jadwalnya
BERITA TERKAIT
- Coway Dukung Program KAI, Sediakan Refill Air Minum Station
- Rumah Stasiun
- KAI Logistik Terus Memperluas Layanan Pengangkutan ke Berbagai Wilayah Strategis
- Memperingati Hari Bumi, KAI Dorong Tren ESG di Sektor Transportasi
- KAI Logistik Optimalisasi Layanan Pra-Purna Angkutan BBM/BBK
- Mudik Lebaran 2025, KAI Group Angkut 29.170.705 Penumpang