Mayang Diperiksa Polisi, Farhat Abbas Bingung, Langsung Ancang-Ancang
Jumat, 27 Mei 2022 – 18:57 WIB

Mayang dan ayahnya, Doddy Sudrajat saat memberikan keterangan seusai pemeriksaan di Polda Metro Jaya, Jumat (27/5). Foto: Romaida/JPNN.com
Sebab, menurutnya, hal itu dapat merusak citra produk kecantikan itu sendiri.
"Justru akan menjadi iklan yang negatif buat produk kalau ini terus dimainkan," tutur Farhat.
Kendati begitu, Farhat mengatakan kliennya akan bersikap kooperatif dalam penyelidikan.
Dia sudah ancang-ancang untuk melaporkan balik pihakTan Skin.
"Kami akan pertimbangkan untuk melaporkan balik, ya," pungkas Farhat Abbas.
Diketahui, Mayang dilaporkan atas dugaan kasus pencemaran nama baik karena mengunggah ulasan yang diduga menjelekkan produk Tan Skin. (mcr31/jpnn)
Mayang adik Vanessa Angel diperiksa polisi kasus pencemaran nama baik yang dilaporkan produk Tan Skin. Farhat Abbas siudah ancang-ancang.
Redaktur : Soetomo Samsu
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah
BERITA TERKAIT
- Roy Suryo Sebut Tindakan Jokowi Lucu, Memalukan, dan Tidak Elegan
- Alasan Jokowi Melaporkan Masalah Ringan Itu kepada Polisi
- Jokowi Berurusan dengan Polisi Pagi Tadi, Melambaikan Tangan
- Pelaku Pembakaran Balita di Tangerang Punya Hubungan Asmara dengan Ibu Korban
- Kronologi Pembunuhan AB yang Jasadnya Dimasukkan Karung, Itu Pelakunya
- Ahli ITE: Bukti Kasus yang Menjerat Isa Zega Tidak Jelas