Medina Zein Berbaju Tahanan, Denise Chariesta Bertanya Soal Ini

jpnn.com, JAKARTA - Selebgram Denise Chariesta turut memberi komentar setelah Medina Zein dijemput paksa oleh pihak kepolisian.
Dia justru mempertanyakan kuasa hukum Medina Zein, Razman Arif Nasution yang tidak mendampingi kliennya.
"Pengacaranya mana ya, guys?" tanya Denise Chariesta melalui akun miliknya di Instagram, Kamis (7/7).
Pengusaha bunga tersebut menyertakan foto Medina Zein tengah memakai pakaian tahanan.
Denise Chariest sempat bermasalah dengan Medina Zein.
Beberapa waktu lalu, dia engaku pernah ditipu oleh selebritas sekaligus pengusaha tersebut.
Setelah membongkar kasus tersebut, Denise Chariesta terlibat perseteruan dengan Razman Arif Nasution.
Medina Zein dibawa ke Kejaksaan Negeri (Kejari) Jakarta Selatan setelah dijemput paksa pihak berwajib pada Kamis (7/7).
Selebgram Denise Chariesta turut memberi komentar setelah Medina Zein dijemput paksa oleh pihak kepolisian.
- Denise Chariesta Merugi Hingga Rp 500 Juta Gara-Gara Ditipu Mantan Karyawannya
- Razman Arif Nasution Kesal kepada Keluarga Vadel Badjideh, Ini Sebabnya
- Razman Geram Dituding Memperkeruh Suasana saat Tangani Kasus Vadel vs Nikita Mirzani
- Konon Pengacara Baru Vadel Janjikan SP3, Razman Minta Keluarga Tagih Jika Tak Terbukti
- Dicabut Statusnya Sebagai Kuasa Hukum Vadel Badjideh, Razman Angkat Suara
- 3 Berita Artis Terheboh: Ruben Onsu Baru Umumkan Jadi Mualaf, Razman Dipecat