Membedah Asal-usul dan Arti Nama Klub-Klub Liga Jepang

Membedah Asal-usul dan Arti Nama Klub-Klub Liga Jepang
J League. Foto: J League

jpnn.com, JAKARTA - Bahasa asing menjadi ciri khas kebanyakan nama klub di Liga Jepang alias J League pada saat ini.

Bahasa Spanyol, Italia, dan Inggris sering digunakan orang-orang Jepang untuk memberi nama klub-klub mereka.

Biasanya, nama itu menunjukkan nilai-nilai lokal atau harapan dari berdirinya klub oleh masyarakat sekitar.

Berikut ini asal-usul dan arti nama beberapa klub Liga Jepang:

1. Avispa Fukuoka

Avispa Fukuoka adalah tim yang berasal dari Hakata, Prefektur Fukuoka.

Avispa adalah bahasa Spanyol yang berarti tawon. Nama itu pula yang membuat mereka mendapat julukan Hachi yang berarti serangga sejenis tawon.

2. Cerezo Osaka

Bahasa asing menjadi ciri khas kebanyakan nama klub di Liga Jepang alias J League pada saat ini.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News