Mengobrol Bareng Putri Indonesia, Ganjar Buka-bukaan soal Potensi Industri Kreatif
Minggu, 18 Juni 2023 – 09:55 WIB

Gubernur Jawa Tengah (Jateng) Ganjar Pranowo menilai peluang anak muda dalam industri kreatif sangat besar. Foto: Dok Pemprov Jateng
Selain itu, masih banyak cara yang bisa dilakukan.
Putu mengatkan seperti yang dilakukan Komunitas Pancawara Group Bali. Komunitas anak muda yang aktif bersih-bersih sampah di sungai dan Pantai Bali ini bisa menjadi contoh anak muda saat ini.
"Jadi, enggak perlu malu atau gengsi. Saya saja mau masuk sungai untuk memunguti sampah. Kalau kita buang sampah sembarangan, itu yang harus malu," jelasnya.
Penjelasan Putu itu mendapat acungan jempol dari Ganjar. Calon presiden PDIP ini meminta anak muda agar meniru Putu dan Pancawara Group yang sangat peduli dengan lingkungan.(jpnn)
Gubernur Jawa Tengah (Jateng) Ganjar Pranowo menilai peluang anak muda dalam industri kreatif sangat besar.
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Pemprov Jateng: PLTS Off-Grid Bebas Dipasang Mandiri Tanpa Tergantung PLN
- Ahmad Luthfi Jadikan Kantor Gubernur Jateng sebagai Rumah Rakyat
- EIGER Dukung Penuh IFSC World Cup di Bali, Bukti Komitmen Kembangkan Panjat Tebing di RI
- Pemprov Jateng: Transisi Energi Terbarukan Bukan Soal Sulit, Tetapi..
- Miroslaw Aleksandra Raih Medali Emas Piala Dunia Panjat Tebing 2025 di Bali
- Gerak Cepat, Telkomsel Pulihkan Layanan Jaringan Internet saat Listrik Mati di Bali