Menjelang Ramadan, Chef Devina Bagikan Tip Food Prep Menu untuk Anak

Menjelang Ramadan, Chef Devina Bagikan Tip Food Prep Menu untuk Anak
Chef Devina Hermawan saat ditemui di kawasan Cempaka Putih, Jakarta Pusat, Senin (4/3). Foto: Romaida/jpnn.com

"Misalnya kita memasak stok untuk bikin frozen food di freezer gitu. Contoh ayam ungkep, empal, dan lain-lain. Pastikan misalnya besok mau panasin, ayamnya itu harus di-defrost dahulu," tuturnya.

Selain itu, Chef Devina juga mengingatkan agar upayakan mengutamakan asupan protein dalam daftar menu yang masuk dalam food prep harian.

Para ibu juga disarankan untuk memastikan rasa dari menu yang disajikan saat Ramadan sesuai dengan selera anak.

"Asupan protein itu jadi yang utama ya, yang paling penting buat si kecil. Pastikan memang si rasa-rasanya itu dia cukup variatif," imbuh Chef Devina. (mcr31/jpnn)

Menjelang Ramadan, Chef Devina membagikan tip food prep menu untuk anak. Sangat bermanfaat, khususnya bagi ibu-ibu.


Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News