Miris Banget Sih, 1 Dokter Layani 10 Desa
Selasa, 20 Desember 2016 – 01:03 WIB
Ilustrasi. Foto: AFP
“Kebanyakan obat itu bantuan dari warga dan dari PT Pertamina EP Asset 5 Tarakan,” terangnya.
Baca Juga:
Menurutnya, pemerintah seharusnya lebih memerhatikan masyarakat di pedalaman.
“Kalau ada yang mau dirujuk ke rumah sakit Tarakan, kami harus menggunakan speedboat yang memakan waktu perjalanan hingga empat jam. Jadi saya harap pemerintah turun tangan mengenai nasib masyarakat di pedalaman,” tandasnya. (sal/har/jos/jpnn)
TARAKAN – Pelayanan kesehatan di Kecamatan Sembakung, Kabupaten Nunukan, sangat memprihatinkan. Masyarakat pedalaman di wilayah itu mengeluhkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Polisi Ungkap Praktik Prostitusi Online di Lhokseumawe, Tangkap 3 Tersangka
- Polres Tanjung Priok Raih Predikat Pengelolaan Anggaran Terbaik Kedua dari 139 Satker
- Kapal Feri Tenggelam di Peraian Penajam, BPBD Bergerak Mengevakuasi Penumpang
- Baliho di Jalan Protokol Pekanbaru Ditertibkan, Menteri Kehutanan Apresiasi Ketegasan Wali Kota
- Sempat Dikira Bangkai Hewan, Mayat Pria di Kampar Bikin Gempar
- Sachrudin Lantik 3.419 PPPK Kota Tangerang, Ini Pesannya