Mulyanto Minta PLN Siapkan Tim Siaga Banjir

Paling tidak, lanjut Mulyanto, kebijakan itu diberlakukan sampai akhir 2021 atau sampai pandemi ini berakhir serta ekonomi masyarakat pulih.
Sebelulnya PLN menyatakan telah menerjunkan 6.170 personil untuk bersiaga melakukan pemantauan kelistrikan dan pengamanan pada daerah terdampak banjir di wilayah DKI Jakarta dan Jawa Barat (Jabar).
"Petugas PLN terus bersiaga untuk memantau kondisi wilayah yang terdampak banjir guna melakukan pemulihan dan memastikan keselamatan masyarakat," kata Direktur Bisnis Regional Jawa, Madura dan Bali PLN, Haryanto WS di Jakarta, Sabtu (20/2).
Haryanto mengatakan terdapat kondisi yang menyebabkan listrik dinonaktifkan demi keselamatan, yaitu apabila rumah warga terendam, jaringan listrik PLN terendam, dan keduanya terendam.(mcr10/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Anggota Komisi VII DPR RI Mulyanto meminta Perusahaan Listrik Negara (PLN) memiliki tim siaga banjir. Hal ini menyusul banjir yang melanda berbagai wilayah di Indonesia.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
- Pemprov Jateng: PLTS Off-Grid Bebas Dipasang Mandiri Tanpa Tergantung PLN
- Martin Manurung: Presiden dan DPR Sepemikiran Tuntaskan RUU PPRT
- PLN Indonesia Power UBH Raih Penghargaan Gold Medal Bintang 4 WISCA Award 2025
- Gerak Cepat, Telkomsel Pulihkan Layanan Jaringan Internet saat Listrik Mati di Bali
- Pimpinan Komisi III Minta Polisi Tindak Perusuh Saat May Day di Semarang
- Srikandi PLN Indonesia Power Raih Anugerah Women’s Inspiration Awards 2025