Muncul Usulan, Kursi Pimpinan MPR Diisi Dua Kubu

Muncul Usulan, Kursi Pimpinan MPR Diisi Dua Kubu
Ilustrasi Gedung DPR. Foto: dok.

BACA JUGA: Kubu 02 Akui Sulit Buktikan Tuduhan Kecurangan Jokowi - Ma'ruf

Terpisah, peneliti Forum Masyarakat Peduli Parlemen Indonesia (Formappi) Lucius Karus mengatakan, usul PKB yang ingin membentuk pimpinan MPR gabungan dari dua koalisi bisa saja dilakukan. ’’Itu semua bergantung lobi-lobi dan negosiasi antarpartai di parlemen,” terang pria kelahiran Flores, NTT, tersebut.

Apalagi, lanjut dia, tujuan dari pengisian pimpinan MPR itu adalah melakukan rekonsiliasi dua kubu yang selama bersaing sengit di pemilu. Bisa saja cara itu digunakan untuk menyatukan dua kubu yang bertarung. Tapi, hal itu sangat bergantung kesempatan partai-partai. (lum/c17/agm)


Pengisian kursi pimpinan MPR mulai menjadi perdebatan, muncul gagasan diisi partai pendukung Jokowi dan juga dari kubu Prabowo.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News