NOAH Pamit dari Industri Musik
Selasa, 02 Januari 2024 – 05:59 WIB

Ariel NOAH bersama NOAH tampil dalam Prost Fest 2022 di Pantai Mertasari, Sanur, Bali pada Sabtu (13/8). Foto: Dedi Yondra/JPNN.com
Band yang sebelumnya bernama Peterpan itu belum memberi bocoran sampai kapan bakal vakum atau istirahat.
"Kami pamit. Dari kami, Ariel, Lukman, David, sampai jumpa lain waktu," tutup NOAH. (ded/jpnn)
Band NOAH akhirnya resmi vakum atau istirahat dari industri musik tanah air mulai tahun ini.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 3 Berita Artis Terheboh: Fachri Albar Ternyata Sudah Bercerai, Ariel NOAH: Mohon Doanya
- Kakak Meninggal Dunia, Ariel NOAH: Mohon Doanya
- 3 Berita Artis Terheboh: Jonathan Frizzy Terjerat Kasus Obat Keras, Ariel NOAH Berduka
- Ariel NOAH Berduka, Kakaknya Meninggal Dunia
- Demi Ekosistem Musik, Gerakan Satu Visi Ajukan Uji Materiel Pasal UU Hak Cipta ke MK
- 3 Berita Artis Terheboh: Ariel NOAH dkk ke MK, Wendi Cagur Pulang