OpenAI Merilis GPT-4o Dengan Sejumlah Pembaruan

Model itu dilaporkan dapat merespons masukan suara dalam 232 milidetik, serupa dengan waktu respons manusia.
GPT-4o juga dapat merespons dalam berbagai nada sesuai dengan preferensi pengguna.
GPT-4o dinilai lebih baik dan lebih cepat dibandingkan dengan GPT-4 Turbo dalam memahami bahasa non-Inggris dan kini juga dapat berfungsi sebagai penerjemah.
GPT-4o juga akan tersedia untuk API, sehingga pengembang dapat membangun dan mendukung aplikasi kecerdasan buatan (AI) menggunakan kemampuan model baru tersebut.
Meskipun model baru menawarkan fitur-fitur secara gratis, pengguna premium akan diizinkan untuk menggunakan sumber daya lima kali lipat dibandingkan dengan model baru.
Perusahaan juga telah meluncurkan aplikasi ChatGPT untuk desktop berbasis macOS Apple. Aplikasi untuk macOS menawarkan integrasi yang lebih dalam ke dalam platform.
OpenAI ingin memudahkan pengguna mengintegrasikan alat ini ke dalam alur kerja mereka.
Dengan pintasan keyboard (Opsi + Spasi), pengguna akan dapat membuka halaman percakapan pada perangkat dengan mudah. (gizmochina/ant/jpnn)
OpenAI mengumumkan peluncuran model kecerdasan artifisial generatif baru bernama GPT-4o (o for omni).
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
- Hadir Dengan Strategi Baru, Mekari Qontak Rilis 4 Paket Solusi
- MVGX dan BDO di Indonesia Luncurkan Solusi Laporan Keberlanjutan Berbasis AI
- Lintasarta dan NVIDIA Percepat Adopsi AI di Indonesia
- Pertama di Indonesia, Pertamina NRE Manfaatkan AI untuk Memastikan Keandalan PLTS
- Netflix Menguji Coba Fitur Pencarian Baru Berbasis OpenAI, Masih Terbatas di iOS
- Telkom Dukung Ekosistem Pendidikan Indonesia Makin Berkualitas Lewat AI Tanya Pijar