Pariwisata jadi Primadona Baru Pertumbuhan Ekonomi Jokowi-JK

Pariwisata jadi Primadona Baru Pertumbuhan Ekonomi Jokowi-JK
Wonderful Indonesia 'keliling' kota Marseille. Foto: source for indopos

"Ketika Presiden sudah menetapkan sebagai leading sector, maka Kementerian/Lembaga lain harus mendukung. Indonesia incorporated menjadi hal yang penting untuk bisa dilakukan bersama-sama semua pihak," ucapnya.

Sementara Menko Perekonomian Darmin Nasution menyebutkan bahwa pengembangan 10 destinasi pariwisata prioritas merupakan salah satu bentuk pembangunan perekonomian Indonesia sentris.
"Yang tersebar di berbagai wilayah, sebagai salah satu bentuk pemerataan pembangunan," tandas Darmin.(jpnn)


Capaian pertumbuhan sektor pariwisata menunjukkan angka yang mengesankan. Sektor pariwisata menjadi primadona perekonomian bangsa ke depan.


Redaktur & Reporter : Yessy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News