Pascagempa Pacitan, BPBD Minta Seluruh Elemen Siaga
Minggu, 12 Juni 2022 – 14:52 WIB

Gempa bermagnitudo 5,2 di Pacitan. Ilustrasi Foto: Sultan Amanda Syahidatullah/JPNN.com
Sebagian warga dilaporkan sempat berhamburan keluar demi mengantisipasi dampak kerusakan pada struktur bangunan tempat tinggal mereka.
Berdasar catatan BMKG, Kabupaten Pacitan cukup sering merasakan getaran gempa dengan magnitudo 3 hingga 5.
Dalam sehari, bahkan rata-rata terjadi tiga kali kegempaan.
Menurut Erwin, intensitas kegempaan di Pacitan cukup tinggi karena wilayah ini berdekatan dengan Lempeng Indoaustralia.
"Ini suatu hal yang wajar karena kita berada di kawasan rawan gempa. Oleh karena itu sekali lagi kami imbau masyarakat tetap bekerja danberaktivitas seperti biasa," kata Erwin. (antara/jpnn)
Pascagempa bermagnitudo 5,2, Badan Penanggulangan Bencana Daerah Pacitan, Jawa Timur, meminta seluruh elemen tanggap bencana setempat tetap siaga.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Dunia Hari Ini: Gempa Bumi Berkekuatan 6,2SR Mengguncang Turkiye, 150 Warga Luka-luka
- Gempa Bumi M 5,8 Mengguncang Filipina Rabu Pagi
- Warga Kota Bogor Diminta Waspada Gempa Susulan
- Gempa M 7,2 Melanda Lepas Pantai Papua Nugini
- Gempa Myanmar, Korban Meninggal Dunia Mencapai 3.301 Orang
- Lebih dari 3.000 Orang Tewas Akibat Gempa Myanmar