Pasoepati Kecewa Keputusan Panpel
Kamis, 12 Februari 2009 – 06:45 WIB

Pasoepati Kecewa Keputusan Panpel
''Silakan datang, tapi perorangan. Apabila mereka memakai atribut Ultras, harus ada ruang sendiri bagi mereka. Dan, itu akan memakan tempat,'' bebernya.
Terpisah, Wakil Presiden Pasoepati Suprapto ''Koting'' menyatakan kecewa atas keputusan tersebut. Sebab, Pasoepati bisa diterima dengan baik di tempat lain, tapi justru panpel Persis enggan membuka diri bagi suporter lawan.
''Ini kali kedua mereka (panpel) menolak suporter lawan. Itu sangat mengecewakan,'' tegasnya. (im/nan/diq)
BANYAK cara untuk memenangkan pertandingan. Bisa dari adu strategi di lapangan, ada juga yang di luar lapangan. Salah satunya, membuat tim tamu berjuang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gamers Wajib Simak, Berbagi ID dan Password Punya Risiko Besar
- Respons Manajemen Persib Soal Perubahan Jadwal Melawan Persis
- Liga 1: Ramalan Nick Kuipers saat Persib Menjamu Barito Putera
- Liga 1: Persib Bertekad Sapu Bersih 3 Laga Tersisa Meski Sudah Mengunci Gelar Juara
- Imbauan Polresta Bandung kepada Bobotoh yang Akan Merayakan Persib Juara
- Reaksi Mikel Arteta Setelah Arsenal Tersingkir dari Liga Champions