Paula Verhoeven Enggan Berkomentar Soal Saksi Sidang Cerai dari Pihak Baim Wong
Senin, 16 Desember 2024 – 05:31 WIB

Model Paula Verhoeven di PA Jakarta Selatan, Senin (28/10). Foto: Firda Junita/JPNN.com
Menurut Teku Zacky, majelis hakim hanya bertanya dua pertanyaan tentang masalah Baim Wong dan Paula Verhoeven.
"Saya menjadi saksi salah satu case yang memang diajukan, tetapi informasi tidak bisa saya sampaikan di sini karena itu memang wilayah privasi, biarkan pengadilan yang memproses," jelas pemain film Sakral itu.
Sebagai sahabat yang sudah 23 tahun kenal, Teuku Zacky berharap masalah Baim Wong bisa segera selesai.
"Tidak ada yang perlu disesali, yang pasti kami harus memikirkan bagaimana ke depannya," tutup Teuku Zacky. (ded/jpnn)
Selebritas Paula Verhoeven masih bungkam soal perkembangan proses perceraian dari Baim Wong.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Babak Baru Polemik Baim Wong dengan Paula Verhoeven
- Paula Verhoeven Bongkar soal Dugaan KDRT Fisik dan Psikis oleh Baim Wong
- Viral Audio Obrolan Soal Dugaan Paula Selingkuh, Pihak Baim Wong Merespons Begini
- Respons Kubu Baim Wong soal Pihak Paula Verhoeven Ajukan Banding Putusan Cerai
- Begini Kondisi Baim Wong di Tengah Polemik dengan Paula Verhoeven
- Kondisi Terkini Paula Verhoeven Seusai Diterpa Berbagai Isu Miring